Saudariku....
Wajah yang begitu sempurna
Membuatku tak bosan memandangimu
Sambil terus berfikir siapakah yang beruntung memilikimu...
Dalam bangga tersirat khawatir. akan siapa dia yang beruntung itu
Takut bangga membuatnya lupa. kalau dia orang yang beruntung.
Dan menyia-nyiakan keberuntungannya dengan membuat wajahmu lusuh tak bercahaya
Duh.. entah apa yang mendasari pemikiranku
Mungkinkah aku dilanda cemburu..??
Dan pantaskah cemburu itu menggangguku..??
Tapi jujur aku cemburu...
Ingin kuambil sehelai kain..
Dan...